Soal Pilihan Ganda Sub Chapter 5.1
Pendahuluan Transistor Efek Medan
1)) Komponen semi konduktor yang cara kerjanya berdasarkan pengaturan arus dengan medan magnet adalah
A. Transistor
B. Triac
C. SCR
D. FET
E. DIAC
Penjelasan :
FET adalah suatu komponen semi konduktor yang cara kerjanya berdasarkan pengaturan arus dengan medan magnet. Sehingga jawaban yang tepat adalah D.
2))Triac merupakan singkatan dari Triode Alternating Current Switch. Apa yang dimaksud dengan Triode Alternating Current Switch
A. Saklar penguat arus
B. Saklar Trioda arus bolak balik
C. Saklar penguat tegangan
D. Saklar penjumlah tegangan
E. Saklar penjumlah arus
Penjelasan
Triac singkatan dari Triode Alternating Current Switch artinya Saklar triode untuk arus bolak balik. Triac dibangun dari 2 SCR(thyristor) yang dirangkaikan anti pararel dan diberi saru elektroda baru yang disebut Gate (pintu). Sehingga jawaban yang tepat adalah B.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar